debartolosportsu.com – Setidaknya ada empat pemain top yang kini bermain di kompetisi Eropa dan ternyata dulunya merupakan jebolan ajang Piala Asia U-20. Siapa saja?
Sebagaimana diketahui, saat ini kancah sepak bola Asia tengah disibukkan dengan kompetisi antar pemain muda bertajuk Piala Asia U-20 2023.
Piala Asia U-20 2023 ini merupakan edisi ke-41, sejak pertama kali digelar pada tahun 1959 silam dengan nama AFC Youth Championship.
Dalam 40 edisi sebelumnya, banyak negara-negara Asia yang telah dan bahkan rajin berpartisipasi di ajang dua tahunan tersebut.
Baca Juga:
Timnas Indonesia Punya Kans Kalahkan Suriah di Piala Asia U-20 2023, Ini Alasannya
Tak hanya negara-negara Asia saja, ribuan pemain dari benua kuning itu telah merasakan atmosfer Piala Asia U-20 tersebut.
Dari ribuan atau bahkan puluhan ribu pemain yang pernah berkecimpung di dalamnya, banyak pemain yang mampu menembus pentas internasional atau sepak bola dunia.
Di generasi saat ini, ada dua pemain jebolan Piala Asia U-20 yang mampu mendunia dan bahkan berkarier di kompetisi Eropa.
Hal ini bukanlah sesuatu yang mengejutkan, mengingat Piala Asia U-20 terkadang menjadi momen bagi tim-tim Scouting atau pencari bakat, menemukan pemain-pemain muda terbaik.
Lantas, siapa saja jebolan Piala Asia U-20 yang saat ini berkiprah di liga top Eropa? Berikut daftarnya.
Baca Juga:
Beda Hasil Dua Wakil Asia Tenggara di Laga Perdana Piala Asia U-20 2023
1. Hwang Hee-chan (Korea Selatan)
Sumber: www.suara.com